Kamis, 15 Oktober 2015

#ERPT04C Eksplorasi Odoo

Selamat Pagi, Siang dan Malam . . .

Kali ini saya akan menulis tugas terakhir di minggu ini, yaitu eksplorasi Odoo tentang Purchasing sesuai dengan fungsi saya di kelompok PT. Kaktus Berduri,

Pada modul Purchases terdapat beberapa bagian antara lain :
  1. Purchase  
          - Requests for Quotation
          - Purchase Orders
          - Suppliers

Gambar 1. Requests For Quotation

Gambar 2. Purchase Orders

Gambar 3. Suppliers

2. Incoming Products

Gambar 4. Incoming Products

3. Invoice Control
    - On Draft Invoices
    - On Purchase Order Lines
    - On Incoming Shipments

Gambar 5. On Draft Invoices

Gambar 6. On Purchase Order Lines

4. Products

Gambar 7. Products

Demikian Eksplorasi Odoo dari modul Purchase PT. Kaktus Berduri, semoga apa yang saya share di blog ini dapat bermanfaat bagi yang membaca.
Sekian dan terima kasih.

Salam Sukses,


#ERPT04B Odoo International

Dear Guyss . .

Pada pertemuan kali ini kita masuk ke forum Odoo International, langkah - langkah awal pada saat kita mau sign in ke Odoo Internasional ini adalah sebagai berikut :


  • Sign in


  • Selanjutnya kita dapat memilih topik pembahasan sesuai dengan fungsi kita di dalam kelompok, Disini saya mendapatkan fungsi sebagai Purchasing.


Untuk lebih lengkap dan jelasnya bisa mengunjungi blog yang ada di bawah ini :

1. https://www.odoo.com/forum/help-1/question/printing-a-purchase-order-52589
2. https://www.odoo.com/forum/help-1/question/what-is-quotation-in-purchasing-24805

Trims, salam sukses :)






#ERPT04A OpenERP

Haaiiii Semua nyaaa . . .
Alhamdullilah kita bisa bertemu lagi, pada minggu ke 2 di bulan oktober ini saya sudah mendapatkan tugas lagi nieee, Langsung aja ya temen - temen ke topik pembahasannya.

Tugas di minggu ini adalah OpenERP Odoo, mengenai Purchasing sesuai dengan fungsi saya di kelompok.

OpenERP 6.1 Functional Tutorial : Purchase Order

A. Studi Kasus
Perusahaan A melakukan pembelian ke supplier. Invoice dan Incoming Shipment dikendalikan secara manual. Tidak ada partial picking. Tidak ada barang yang di retur. Pembayaran dilakukan sekali.

B. Cara Menyelesaikan dengan OpenERP
#1 Buka menu Purchase - Purchase Management - Request For Quotation

Gambar 1. Menu Request For Quotation

#2 Buat Purchase Order
#3 Pastikan isian Field invoicing control adalah Based on generated draft invoice

Gambar 2. Invoicing Control

#3 Jika Supplier sudah menyetujui PO, klik tombol convert To Purchase Order

Gambar 3. Data Purchase Order

OpenERP akan secara otomatis membuat (1) Supplier, supplier invoice dalam state draft dan (2) Incoming Shipment dalam state draft. kedua hal tersebut bisa diselesaikan secara paralel.

#4.A.1 Jika invoice sudah diterima dari supplier, cari dan buka invoice yang dihasilkan dari PO tersebut. Kemudian klik tombol Approve jika data invoice sudah benar.

Gambar 4. Supplier Invoice

#4.A.2 Jika pembayaran sudah dilakukan, buka kembali data supplier invoice kemudian klik tombol Pay Invoice.

Gambar 5. Pay Invoice

#4.A.3 Pastikan data Supplier Payment sudah benar. Jika sudah klik tombol Validate.

Gambar 6. Supplier Payment

#4.B.1 Jika produk yang sudah dipesan sudah datang, klik menu Warehouse Management - Incoming Shipment.

Gambar 7. Menu Incoming Shipment

#4.B.2 Buka data incoming shipment yang dihasilkan oleh PO tersebut kemudian klik tombol Process.

Gambar 8. Incoming Shipment

#4.B.3 Klik tombol Validate pada wizard Product To Process yang muncul.

Gambar 9. Wizard Product To Process

Setelah rangkaian invoice dan Shipment selesai maka Purchase Order selesai dan berada pada state done.

Gambar 10. PO selesai


Oke cukup sekian ya teman2 hasil pembahasan OpenERP Odoo Purchase Order, Bila teman - teman ingin melihat lebih lanjut silakan masuk ke blog di bawah ini. 

https://andhitiarama.wordpress.com/

Thanks ya guysss...








Jumat, 09 Oktober 2015

#ERPT03B Bisnis Proses PT. Kaktus Berduri

Dear Guys,

Pada tugas ERP ini saya akan membuat bisnis proses Purchasing PT. Kaktus Berduri yang merupakan Supplier non - material PT. KITA yang bergerak di bidang jasa penyediaan Catering.

Langsung aja ya guys di bawah ini adalah Alur bisnis proses Purchasing PT. Kaktus Berduri.


Terima kasih, salam sukses

Kamis, 08 Oktober 2015

#ERPT03A Bisnis Process Purchasing

Selamat datang di postingan artikel blog ini,

Pada pertemuan kali ini saya akan menjelaskan Bisnis Process Purchasing. Purchase order dari sebuah Sales Order dan membuat Invoice (tagihan) atau Receipt (Penerimaan).

          Purchasing (pembelian) adalah suatu proses pencarian sumber dan pemesanan barang atau jasa untuk membantu fungsi produksi dalam kegiatan produksinya. Bagian yang menangani atau melakukan pembelian ini adalah Purchasing Department (Bagian Pembelian) atau bisa juga disebut Procurement Department (Bagian Pengadaan).
          Proses pembelian adalah tindakan - tindakan yang dilakukan secara berurutan dalam kegiatan pembelian, atau kegiatan - kegiatan yang biasa dilakukan oleh bagian pembelian.

Proses PR dan PO adalah merupakan bagian dari sebuah proses besar dalam ERP yaitu proses Procurement atau Pengadaan. Proses pengadaan lengkap meliputi proses seperti berikut ini :

  1. Purchase Requisition (PR), yaitu permohonan persetujuan untuk pembelian barang atau service. Permohonan ini biasanya berhubungan dengan persetujuan pembeli tentang nilai dari barang yang akan dibeli (jumlah barang, harga barang), spesifikasi dari barang, maupun pengaturan cash, yaitu kapan barang akan dibeli. PR disetujui akan berlanjut ke proses PO.
  2. Purchase Order (PO), yaitu proses pembelian barang atau jasa berdasarkan PR yang sudah disetujui. Proses yang terjadi dalam PO meliputi bidding untuk pemilihan Supplier termasuk didalamnya tentang detail kontrak, penerbitan PO itu sendiri yang sudah sesuai dengan kontrak dan ditandatangani oleh Pejabat berwenang sampai dengan dikirim dan dikonfirmasi oleh pihak Supplier.
  3. Good Receipt/Service Receipt, yaitu proses penerimaan barang atau penyelesaian pekerjaan jasa berdasarkan PO yang sudah disetujui baik oleh pihak pemesan (Customer) maupun pihak supplier/vendor.
  4. Invoicing atau A/P, yaitu penerimaan Invoice yang diterbitkan oleh Supplier/Vendor sesuai dengan surat tanda terima barang /jasa (Receiving). Proses yang terjadi adalah mencocokkan antara Invoice dengan PO dan GR/SR, pencatatan A/P (Pengakuan hutang) ke dalam sistem.
  5. Retur, yaitu proses pengembalian barang dikarenakan berbagai alasan kepada pihak Supplier/Vendor. Retur bisa terjadi sebelum atau sesudah proses Payment dilakukan.
Berikut adalah alur Bisnis Proses Purchasing.
Gambar1 .Bisnis Proses Purchasing


Selamat Belajar, dan Salam Sukses :)